Kompas TV ekonomi ekonomi dan bisnis

Catat! Harga Tiket Kereta Go Show Naik Mulai Bulan Ini, Ini Daftarnya

Kompas.tv - 3 Mei 2024, 20:45 WIB
catat-harga-tiket-kereta-go-show-naik-mulai-bulan-ini-ini-daftarnya
Ilustrasi. PT Kereta Api Indonesia (Persero) telah menaikkan harga tiket kereta dengan tarif khusus atau tiket go show mulai 1 Mei 2024. Tiket go show adalah tiket yang dibeli langsung di stasiun minimal 2 jam sebelum keberangkatan. (Sumber: KAI)
Penulis : Dina Karina | Editor : Edy A. Putra

“KAI berkomitmen untuk terus memberikan layanan perkeretaapian yang aman, nyaman, selamat, dan tepat waktu bagi seluruh pelanggan,” ujarnya. 

Daftar Harga Tiket Kereta Go Show dengan Tarif Khusus per 1 Mei 2024

1. Relasi Gambir tujuan Cirebon Argo Bromo Anggrek, Argo Lawu, Argo Dwipangga, Argo Sindoro, Argo Muria, Gajayana, Bima, Taksaka, Sembrani, Purwojaya, Brawijaya, Manahan: Rp250.000 (eksekutif). 

Baca Juga: Jokowi Pimpin Ratas Bahas Penanganan Pengungsi Erupsi Gunung Ruang

2. Relasi Pasar Senen tujuan Cirebon

  • Gumarang: Rp250.000 (eksekutif), Rp210.000 (bisnis) 
  • Senja Utama Solo, Fajar Utama Solo, Fajar Utama Yogya, Senja Utama Yogya, Mataram, Jayabaya: Rp250.000 (eksekutif), Rp170.000 (ekonomi)
  • Sawunggalih: Rp165.000 (eksekutif), Rp110.000 (ekonomi) 
  • Singasari: Rp215.000 (eksekutif), Rp145.000 (ekonomi) 
  • Tawang Jaya Premium: Rp170.000 (eksekutif), Rp115.000 (ekonomi)
  • Bangunkarta: Rp215.000 (eksekutif), Rp145.000 (ekonomi) 
  • Jayakarta: Rp145.000 (ekonomi) 

Baca Juga: Bahlil Bantah Investasi di RI Dikuasai China, Ternyata Negara Ini yang Terbesar

3. Relasi Bandung tujuan Tasikmalaya

  • Argo Wilis: Rp140.000 (eksekutif)
  • Turangga: Rp120.000 (eksekutif) 
  • Mutiara Selatan, Lodaya, Malabar: Rp120.000 (eksekutif), Rp90.000 (ekonomi)
  • Baturraden Ekspres: Rp120.000 (eksekutif), Rp105.000 (bisnis) 

4. Relasi Purwokerto tujuan Yogyakarta/Lempuyangan

  • Argo Dwipangga, Argo Lawu, Taksaka, Manahan: Rp140.000 (eksekutif) 
  • Ranggajati: Rp140.000 (eksekutif), Rp125.000 (bisnis) 
  • Senja Utama Solo, Fajar Utama Solo, Fajar Utama Yogya, Senja Utama Yogya, Mataram, Malioboro Ekspres, Kertanegara: Rp140.000 (eksekutif), Rp105.000 (ekonomi) 
  • Bogowonto, Gajah Wong: Rp140.000 (eksekutif), Rp105.000 (ekonomi) 
  • Jaya Tingkir, Progo, Jayakarta: Rp105.000 (ekonomi) 
  • Logawa: Rp125.000 (bisnis), Rp105.000 (ekonomi) 

Baca Juga: Salah Masukan NIK saat Pesan Tiket Kereta dan Terlanjur Bayar? Ini Solusi dari KAI

5. Relasi Cirebon tujuan Semarang Tawang Bank Jateng

  • Argo Bromo Anggrek, Argo Muria, Argo Sindoro, Sembrani, Brawijaya, Argo Merbabu: Rp140.000 (eksekutif)
  • Harina, Jayabaya, Ciremai: Rp140.000 (eksekutif), Rp105.000 (ekonomi)
  • Gumarang: Rp140.000 (eksekutif), Rp125.000 (bisnis) 

6. Relasi Madiun tujuan Surabaya Gubeng

  • Argo Wilis, Bima, Turangga, Argo Semeru: Rp160.000 (eksekutif) 
  • Ranggajati: Rp160.000 (eksekutif), Rp130.000 (bisnis) 
  • Mutiara Selatan, Wijayakusuma, Gaya Baru Malam Selatan, Sancaka: Rp160.000 (eksekutif), Rp125.000 (ekonomi)
  • Logawa: Rp110.000 (bisnis), Rp105.000 (ekonomi) 
  • Pasundan, Jayakarta: Rp125.000 (ekonomi) 

Baca Juga: Menteri ATR/BPN Agus Harimurti Yudhoyono Ungkap Komitmen Dirinya ‘Gebuk’ Mafia Tanah

7. Relasi Surabaya Pasarturi/Gubeng tujuan Probolinggo/Malang

  • Mutiara Timur, Blambangan Ekspres: Rp55.000 (eksekutif), Rp45.000 (ekonomi)
  • Padalungan: Rp55.000 (eksekutif)
  • Jayabaya: Rp65.000 (eksekutif), Rp55.000 (ekonomi) 
  • Arjuno Ekspres: Rp55.000 (eksekutif).

 



Sumber : KOMPAS TV



BERITA LAINNYA



Close Ads x