Kompas TV video vod

Libur Lebaran, Kebun Binatang Ragunan Tambah Jam Operasional

Kompas.tv - 12 April 2024, 13:01 WIB
Penulis : Kharismaningtyas

JAKARTA, KOMPAS.TV - Taman Margasatwa Ragunan di suasana libur lebaran masih ramai pengunjung sejak pagi.

Pantauan Tim KompasTV, Taman Margasatwa Ragunan Jumat (12/4) pagi, pengunjung sudah ramai untuk membeli tiket.

Pihak Ragunan menyebut selama libur lebaran akan menambah jam operasional hingga pukul 5 sore.

Selain itu, masyarakat yang datang juga diimbau tidak memberi makan satwa di area Ragunan.

Baca Juga: Kata Menparekraf Sandiaga Soal Momen Lebaran yang Gerakkan Ekonomi di Daerah Pemudik

#libur #lebaran #ragunan #jamtutup

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x