GARUT, KOMPAS.TV - Relawan pendukung Prabowo pada Pilpres 2019 yang terdiri dari tokoh agama, tokoh adat, pengusaha, emak-emak, dan elemen masyarakat lainnya; mencabut dukungannya.
Lantas, ke mana mereka akan berlabuh?
Ya, pendukung Prabowo Subianto di Garut dan Priangan Timur, Jawa Barat, mencabut dukungan mereka dan beralih mendukung Bakal Capres Ganjar Pranowo di Pilpres 2024 mendatang.
Pencabutan dukungan ditandai dengan deklarasi bersama dengan mengenakan topeng bergambar Ganjar Pranowo.
Alasan mereka kini mendukung Ganjar karena Bakal Capres PDI Perjuangan itu dinilai dekat dengan masyarakat.
Baca Juga: Pendukung Prabowo di Garut Pakai Topeng Wajah Ganjar! Apa Maksudnya?
#pendukungprabowo #ganjarpranowo #garut
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.