KUPANG, KOMPAS.TV- Menyambut Hari Raya Natal 2024, sekeluarga dari Kabupaten Timor Tengah Selatan menanti kepulangan keluarga mereka, di Bandara El Tari Kupang, Nusa Tenggara Timur.
Keluarga tersebut menjemput anggota keluarga mereka yang pulang dari merantau di Malaysia.Tangis mereka tumpah saat berpelukan, setelah bisa bertemu usai 2 tahun terpisah.
Adapun pertemuan mereka untuk merayakan Natal dan berkumpul bersama pada momen Tahun Baru.
Baca Juga: Liburan Natal dan Tahun Baru, Wisatawan Penuhi Malioboro Yogyakarta demi Hal Ini
Editor Video: Joshua Victor
#liburnataru#perayaannataldantahunbaru
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.