BANDUNG. KOMPAS. TV - Menjelang lebaran, unit pelaksana tehnis daerahangkutan sungai dan pengairan dinas perhubungan provinsi jawa barat, membagikan 150 ring boy, dan life jaket kepada petugas pelaksana pelabuhan. Dua alat ini menjadi kelengkapan untuk keselamatan pemudik yang menggunakan jalur air.
Untuk menunjang keselamatan para pemudik lebaran yang menggunakan moda angkutan sungai dinas perhubungan jawa barat, membagikan 100 ring boy dan 50 life jaket kepada 73 petugas pelabuhan angkutan sungai dan pengairan, unit pelaksana tehnis daerah dinas perhubungan jawa barat.
73 petugas pelabuhan angkutan dan pengairan tersebar di beberapa titik di antaranya
Waduk cirata, saguling, jatiluhur, muara gembong, kali puncang, dan majingklak.
Pembagian life jaketdan ring boy ini, untuk keselamatan penumpang pada saat penyeberangan, baik perjalanan mudik, maupun berwisata dengan perahu.
Untuk lebih tahu berita terup date seputarJawa Barat, bisa klink link di bawah
IG :https://www.instagram.com/kompastvjabar/
Youtube : https://www.youtube.com/@KompasTVJawaBarat
Twitter :https://www.twitter.com/kompastv_jabar/
Facebook :https://www.Facebook.com/kompastvjabar/
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.