YOGYAKARTA, KOMPAS.TV - Yayasan Marga Pembangunan Jaya membuka beasiswa bagi mahasiswa S1 Universitas Gadjah Mada (UGM) yang membutuhkan biaya pendidikan.
Pemberian beasiswa oleh Yayasan Marga Pembangunan Jaya kembali dibuka bagi mahasiswa/mahasiswi UGM pada tahun akademik 2023/2024 sebesar Rp6 juta per mahasiswa.
Berikut adalah persyaratan pengajuan beasiswa Yayasan Marga Pembangunan Jaya bagi mahasiswa UGM yang dilansir dari Direktorat Kemahasiswaan UGM pada hari Selasa (13/6/2023).
Baca Juga: Kemenag Buka Program Beasiswa Santri Berprestasi, Pendaftaran Mulai 3-13 Juli 2023
Pendaftaran dilakukan melalui Simaster yang akan ditutup pada 30 Juni 2023 mendatang.
Untuk informasi lebih lengkap mengenai pendaftaran beasiswa Yayasan Marga Pembangunan Jaya bisa melalui laman ini (klik di sini).
Baca Juga: Berikut Daftar Komponen Dana yang Didapat Jika Ikut Beasiswa LPDP S2 dan S3
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.