JAKARTA, KOMPAS.TV - Pemerintah telah menetapkan hari libur nasional dan cuti bersama 2024 Surat Keputusan Bersama (SKB) 3 Menteri. Apakah Oktober 2024 ada libur?
Penetapan hari libur nasional dan cuti bersama tahun 2024 dimaksudkan sebagai pedoman bagi masyarakat, pelaku ekonomi, dan pihak swasta untuk merancang aktivitasnya.
Penetapan hari libur nasional dan cuti bersama 2024 juga bakal menjadi rujukan buat kementerian/lembaga dalam merancang program kerja selama setahun mendatang.
Untuk 2024 pemerintah memutuskan 27 hari libur nasional dan cuti bersama yakni libur nasional 17 hari dan cuti bersama 10 hari.
Baca Juga: 10 Link Tryout CPNS 2024 Gratis untuk Latihan Soal dan Nilai Ambang Batas yang Harus Diketahui
Menurut SKB 3 Menteri tentang libur nasional dan cuti bersma 2024, tidak ada libur pada Oktober 2024. Berikut daftar libur 2024:
Libur Nasional
Baca Juga: Cara Cek Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi CPNS 2024 KLHK dan Jadwalnya, Ini Tahapan Selanjutnya
Daftar Cuti Bersama Tahun 2024
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.