Kompas TV ekonomi keuangan

Cara Menonaktifkan Shopee Pinjam Tanpa Hapus Akun dan Syaratnya

Kompas.tv - 27 November 2023, 05:05 WIB
cara-menonaktifkan-shopee-pinjam-tanpa-hapus-akun-dan-syaratnya
Ilustrasi Shopee. (Sumber: Dok. Shopee )
Penulis : Gilang Romadhan | Editor : Desy Afrianti

4. Ketuk opsi Email.

Baca Juga: Cara Bayar Pajak Tahunan Kendaraan Bermotor, Bisa secara Online Pakai HP

5. Isi formulir dengan memilih peran “Pembeli” dari menu yang tersedia.

6. Pilih kategori “Spinjam & Spaylater” pada kolom berikutnya.

7. Masukkan username Shopee Anda.

8. Tuliskan deskripsi yang menjelaskan bahwa Anda ingin menonaktifkan fitur Pinjaman Shopee.

9. Kirim email melalui opsi yang disediakan.

10. Tunggu hingga Anda menerima balasan dari tim Shopee melalui email.

11. Konfirmasikan permintaan Anda jika diterima oleh tim Shopee.

12. Tunggu proses penonaktifan selesai.

Baca Juga: Bisa Tanpa Kartu Debit, Begini Cara Tarik Tunai DANA dan GoPay di ATM BCA

Pastikan Anda mematuhi setiap langkah dengan benar dan bersabar selama prosesnya.

Dengan demikian, Anda sekarang memiliki panduan yang lengkap untuk menonaktifkan Shopee Pinjam. Selamat mencoba.




Sumber : Kompas TV




BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x