KOMPAS.TV - Resesi negara-negara besar berpotensi menghambat perbaikan ekonomi di Indonesia.
Mendorong ekonomi lewat konsumsi dalam negeri menjadi jalan agar Indonesia bisa terhindar dari resesi.
Apa dampaknya ke Indonesia?
Baca Juga: Solar Tumpah di Jalanan, Belasan Pemotor Terpeleset Jatuh
Kemungkinan besar pemulihan ekonomi Indonesia akan terhambat karena beberapa negara yang resesi adalah mitra dagang utama Indonesia.
Kedua adalah soal investasi. Negara-negara yang ekonominya melambat tentu tidak mungkin melakukan investasi.
Padahal mereka adalah negara-negara kaya yang berpotensi melakukan investasi langsung ke Indonesia alias foreign direct investment.
Konsumsi dalam negeri kini jadi tumpuan agar Indonesia terbebas dari jurang resesi.
Baca Juga: Selain Djoko Tjandra, Masih Banyak Buron Korupsi Kelas Kakap yang Bebas
Jangan lewatkan streaming Kompas TV live 24 jam non stop di https://www.kompas.tv/live agar kamu semua tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia.
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.