Kompas TV video vod

Momen Iriana Jokowi Pamit: Saya Minta Maaf Kalau Ada Salah Kata

Kompas.tv - 25 September 2024, 09:10 WIB
Penulis : Ikbal Maulana

JAKARTA, KOMPAS.TV - Iriana Jokowi menyampaikan permohonan maaf menjelang purnatugas sebagai Ibu Negara.

Hal itu disampaikan Iriana Jokowi di acara Penyuluhan Antinarkoba se-Jakarta di Velodrome, Jakarta Timur, pada Selasa (24/9/2024).   

“Saya hari ini beserta ibu-ibu OASE Kabinet Indonesia Maju mengucapkan banyak terima kasih sekali atas kehadiran siswa-siswi SMA dan SMP. Selanjutnya, saya minta maaf kalau ada salah-salah kata selama ini. Saya tanggal 20 Oktober sudah purnatugas," ujar Iriana.

Baca Juga: Pamitan Jelang Akhir Masa Jabatan, Presiden Jokowi dan Istri Sampaikan Permintaan Maaf pada Rakyat

#irianajokowi #iriana #ibunegara

Video Editor: joshua

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x