Kompas TV video vod

Kronologi Kasus Dokter Muda Tewas Akibat Tabrak Rumah setelah Diteriaki Maling

Kompas.tv - 7 April 2024, 03:24 WIB
Penulis : Edwin Zhan

MUARO JAMBI, KOMPAS.TV - Seorang dokter muda mengalami kecelakaan, setelah dikejar oleh tiga pengendara motor dan diteriaki sebagai maling.

Belakangan mobil patroli polisi juga ikut melakukan pengejaran, diduga lantaran ada yang berteriak maling mobil.

Korban yang sempat menghubungi keluarganya, merasa takut dan panik kemudian menabrak rumah warga di Desa Sekernan, Kabupaten Muaro Jambi.

Menurut warga di sekitar lokasi kejadian, dirinya keluar rumah setelah mendengar bunyi suara tabrakan.

Baca Juga: Kronologi Kasus Pilot-Kopilot Batik Air Tertidur saat Terbang: Kejadian hingga Kebijakan Maskapai

#doktermuda #doktertabrakrumah #muarojambi

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x