Kompas TV video vod

Mendadak Meroket, Suara PSI Berpotensi Lolos DPR

Kompas.tv - 4 Maret 2024, 06:42 WIB
Penulis : Pompe Sinulingga

KOMPAS.TV - Meroketnya jumlah suara legislatif Partai Solidaritas Indonesia dari data si rekap, jadi sorotan di masa rekapitulasi suara nasional yang tengah dilakukan KPU.

Di Aplikasi Sirekap, Minggu pukul 17.00 WIB dengan suara masuk 65,82 persen, suara partai yang diketuai oleh Putra presiden Joko Widodo ini, sementara memperoleh 3,13 persen, sedikit lagi ke angka 4 persen, syarat minimal parpol duduk di kursi DPR.

Menjadi sorotan banyak pihak, PSI pun membantah tudingan, ada "operasi sayang anak", terhadap rekapitulasi suara di KPU.

Politisi PSI, Ade Armando menyatakan, jika memang ada kecurangan atau ada campur tangan presdien Jokowi, seharusnya kenaikan suara PSI, terjadi sejak awal penghitungan suara di KPU.

Baca Juga: Detik-detik Polisi Tangkap 2 Jambret Ponsel Milik Pengendara Mobil di Kelapa Gading

 




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x