ACEH, KOMPAS.TV - Eceng gondok merupakan jenis tumbuhan air yang umumnya dianggap sebagai gulma.
Namun di tangan Cut Afni, tumbuhan itu disulapnya menjadi berbagai produk kerajinan bernilai jual tinggi seperti tas, sendal, kotak tisu hingga berbagai macam produk terdantung pesanan konsumen.
Baca Juga: Kerajinan Batik Jambi di Padukan Dengan Tekstil Modern
Usaha yang mulai dirintis dari tahun 2016 silam tersebut, kini sudah tembus hingga pulau Jawa. Harganya pun beragam, mulai dari puluhan ribu rupiah hingga ratusan ribu rupiah tergantung jenis dan besar kecilnya produk.
Video editor: Bara Bima Hardika
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.