Kompas TV video vod

Menko PMK Sebut Tak Ada Pembatasan Perayaan Natal dan Tahun Baru

Kompas.tv - 17 Desember 2022, 16:15 WIB
Penulis : Natasha Ancely

JAKARTA, KOMPAS.TV - Menko Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Muhadjir Effendy menyebut, tidak ada pembatasan untuk perayaan natal dan tahun baru 2023 baik segi ibadah maupun perayaan.

Baca Juga: Menggiurkan, Inilah Makanan Khas dari Berbagai Daerah di Indonesia yang Disajikan saat Natal

Menko PMK Muhadjir mengingatkan meski sudah tidak ada pembatasan. Masyarakat tetap wajib mematuhi ketentuan yang ditetapkan pemerintah untuk mencegah penularan covid-19.

Tahun ini pemerintah memutuskan tidak melakukan pembatasan untuk perayaan natal dan tahun baru 2023, baik segi ibadah maupun perayaan.

Perayaan natal dan tahun baru sudah diperbolehkan.




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x