Kompas TV regional berita daerah

Polisi Amankan Bandar Sabu Jaringan Internasional

Kompas.tv - 3 Juli 2020, 12:19 WIB
Penulis : KompasTV Makassar

POLMAN, KOMPAS.TV - Peredaran narkoba jaringan asal malaysia diungkap satuan reserse narkoba polres polewali mandar, sulawesi barat. Dalam pengungkapan jaringan yang di kenal licin ini ,petugas berhasil mengamankan dua orang bandar sejumlah kurir , beserta barang bukti narkotika jenis sabu-sabu sebanyak 480 gram .

Polres polewali mandar , sulawesi barat , selasa pagi 30/06/2020 merilis hasil pengungkapan jaringan pengedaran narkotika jenis sabu – sabu asal malaysia ,yang selama ini menjadi target operasi . Dalam pengungkapan ini polisi berhasil mengamankan barang bukti sabu-sabu ratusan gram dengan harga mencapai satu milyar rupiah lebih , beserta sejumlah tersangka yang berperan sebagai bandar maupun kurir .

Dua bandar sabu yang berhasil dibekuk diketahui berinisial as dan is , keduanya warga polewali mandar , mereka diketahui sebagai bandar yang berperan langsung membawa sabu dari malaysia masuk ke indonesia , melalui jalur laut hingga sampai di wilayah polewali mandar .

Barang bukti sabu yang kini berhasil di amankan dikemas dalam paket siap edar , sebanyak 7 bal dengan berat total mencapai 480 gram , dalam penangkapan empat orang yang selama ini menjadi kurir sabu juga behasil diamakan polisi . Polisi jga menyita sejumlah barang bukti lain berupa belasan handphone dan alat timbagan sabu-sab .

Kapolres polewali mandar mengungkapkan bahwa polres polewal mandar telah mengamankan puluhan jaringan sabu asal malaysia ini sejak satu tahun terakhir , dengan total tersangka yang telah dibekuk mencapai 96 yang rata-rata berperan sebagai kurir .

Kapolres polman akbp ardi sutriono menegaskan "untuk mempertangung jawabkan perbuatan mereka , kini para tersanga mendekam di tahanan mapolres polewali mandar , dengan ancaman undang – undang nomor 35 tahun 2009 tentang narkotika dengan ancaman hukuman penjara minimal lima tahun penjara,tegasnya" .

#SABUSABU
#PENGEDARNARKOBA
#POLRESPOLMAN

 

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x