Kompas TV regional berita daerah

Kebakaran SPBU Di Pulau Ceningan

Kompas.tv - 13 Februari 2023, 10:22 WIB
Penulis : KompasTV Dewata

 

KLUNGKUNG, KOMPAS TV - Peristiwa kebakaran menghanguskan sebuah tempat pengisian bahan bakar, SPBU di Pulau Nusa Ceningan, Kabupaten Klungkung, Bali, pada Kamis (9/2) pagi.

Kebakaran diduga akibat konsleting kendaraan sepeda motor yang sedang mengisi minyak yang kemudian menyambar jiringen yang sedang mengisi BBM di SPBU ini.

Kapolres Klungkung, Bali,  AKBP I Nengah Sadiarta mengatakan, kebakaran terjadi pada SPBU di Nusa Ceningan diawali dari pengisian sepeda motor dengan mengisi jirigen. Saat keluarkan motor terjadi konsleting dan terbakar, pemilik motor meninggalkan motornya dan minyak dari jirigen tumpah dan menyambar sepeda motor dan meluas ke SPBU.

Sementara itu, pemerintah daerah setempat  mengambil kebijakan mengijinkan pengusaha boat dan pengusaha hotel membeli dari Pulau Nusa Penida dengan menggunakan jirigen dan dilengkapi surat khusus yang disiapkan pemerintah. 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

#kebakaranSPBU   #nusaceningan  #klungkung

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x