Baca Juga: Puasa Ramadan Sambil Diet? Bisa Banget! Tips Penting dari Ahli Gizi: Jangan Skip Sahur!
"Sempat pusing. Temen saya gak percaya, saya datangi. Nih kalau gak percaya pegang HP saya. Getar terus sampai panas," ujar Anam.
Untuk jasa membangungkan sahur ini, Anam berhasil mendapatkan sekitar 100 pelanggan.
Mereka meminta Anam untuk membangunkan sahur di hari pertama puasa ramadan.
Baca Juga: Tak Lagi Tayang Pukul 19.30 WIB, Ini Jadwal Baru Ikatan Cinta Selama Ramadan
Anam mengaku tak semua orang berhasil dia bangunkan.
"Yang bisa saya bangunin cuma 7-8 orang. Kan mereka juga gak bayar, jadi saya bangunin aja yang penting," ujar Anam.
Baca Juga: Punya Manfaat, Buka Puasa dengan yang Manis Bukan Anjuran Belaka
Jasa ini menurutnya bisa jadi amal juga selama ramadan karena membantu orang dalam bangun sahur.
"Kalau iklas bisa jadi (amal) juga kak. Intinya, gak ada dirugikan, jadi ada yang terhibur karena postinganya, ada yang chat karena penasaran, ada yang benar-benar WhatsApp karena pengin dibangunin," imbuh Anam.
Baca Juga: 5 Tips Menu Sahur yang Dapat Tingkatkan Konsentrasi saat Ujian, Anak Kos Bisa Coba!
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.