KOMPAS.TV - Gagasan Partai Super Terbuka yang dilontarkan Presiden Ketujuh RI, Joko Widodo, direspons sejumlah politisi.
Wakil Ketua Umum Partai Golkar, Adies Kadir, bilang, setiap orang boleh membuat partai dengan model terbuka atau tertutup asalkan memenuhi syarat-syarat yang sudah diatur.
Baca Juga: Jokowi Ungkap Gagasan Partai Super TBK Diakomodir oleh PSI, Pengamat: Jokowi Akan Aktif Berpolitik
#partaisupertbk #golkar #jokowi
Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.