JAKARTA, KOMPAS.TV - Program Bansos Anak 2023 bisa segera dicairkan untuk memberikan bantuan kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM). Caranya cukup mudah dengan mengecek cekbansos.kemensos.go.id untuk bulan Agustus 2023.
Bantuan ini bertujuan untuk membantu anak-anak dari keluarga yang berhak mendapatkan manfaat, dan setiap anak akan menerima hingga Rp4,4 juta per tahun.
Program ini akan disalurkan melalui Program Keluarga Harapan (PKH) dalam beberapa tahap sepanjang tahun 2023.
Baca Juga: Update Pencairan Bansos BPNT Agustus 2023: Cek Nominal dan Penerimanya di cekbansos.kemensos.go.id
Program PKH anak sekolah akan dicairkan dalam empat tahap selama setahun, sesuai dengan jadwal berikut.
Dengan penyaluran bantuan secara berkala, diharapkan manfaatnya dapat dirasakan oleh penerima sepanjang tahun.
Untuk menjadi penerima bantuan PKH anak sekolah, ada beberapa syarat yang harus dipenuhi:
Baca Juga: Bansos BPNT Agustus 2023 Mulai Dicairkan, Ini KTP yang Berhak Menerima Bantuan hingga Rp400 Ribu
Untuk mendaftar sebagai penerima bantuan PKH anak sekolah, Anda dapat mengikuti langkah-langkah berikut:
Bagi anak-anak dari KPM yang sedang bersekolah, program PKH anak sekolah akan memberikan bantuan berupa uang tunai sebesar Rp 4,4 juta dalam bentuk Bansos Pendidikan.
Bantuan ini akan diberikan kepada siswa SD, SMP, dan SMA yang berada di kategori penerima manfaat.
Baca Juga: Update Agustus 2023, Ini Cara Cek Pencairan Bansos Program PKH, Bantuan sampai Rp750 Ribu
Bantuan ini diharapkan dapat membantu para siswa dalam memenuhi kebutuhan biaya dan operasional pendidikan mereka.
Dengan adanya bantuan ini, diharapkan lebih banyak anak-anak yang dapat melanjutkan pendidikan dengan lebih baik.
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.