Kompas TV video vod

5 OPD Pemkot Semarang Digeledah KPK, Pejabat dan Berkas Diperiksa

Kompas.tv - 19 Juli 2024, 16:56 WIB
Penulis : Sunbhio Pratama

SEMARANG, KOMPAS.TV- Adapun kelima Organisasi Perangkat Daerah atau OPD tersebut adalah, Dinas Pariwisata, Dinas Koperasi UMKM, Dinas Perindustrian, Dinas Perikanan dan Kesbangpol.

Pemeriksaan dilakukan kepada pejaabat dan berkas yang terkait dengan kasus yang menggeret Wali Kota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu atau yang lebih dikenal dengan sebutan Mbak Ita. 

Terkait adanya pemeriksaan oleh KPK, Kepala Dinas Pariwisata mengaku hanya diminta klarifikasi terkait adanya kasus yang saat ini ditangani KPK.

Baca Juga: Giliran Dinas Pendidikan Kota Semarang Digeledah KPK, Sejumlah ASN Diperiksa

Editor Video: Dawud Majid

#opdpemkotsemarangdiperiksa#kpk#pemkotsemarangdiperiksakpk


 




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x