Kompas TV video vod

Pantauan Drone di Pelabuhan Bakauheni dan Macet Panjang di Gerbang Tol Cikatama

Kompas.tv - 15 April 2024, 17:41 WIB
Penulis : Aisha Amalia Putri

LAMPUNG, KOMPAS.TV- Arus balik di Pelabuhan Bakauheni, Lampung menuju Merak terpantau ramai lancar.

Pemudik didominasi oleh kendaraan roda dua dan mobil pribadi.

Tidak ada penumpukan kendaraan di area kantong parkir pelabuhan, baik di zona express maupun reguler.

Dari catatan ASDP, ada 93.025 unit kendaraan yang telah meninggalkan Pulau Sumatera ke Pulau Jawa.

Dan 387.204 orang penumpang, yang sudah melakukan penyeberangan.

Baca Juga: Arus Balik Lebaran: Jalur Arteri Menuju Gerbang Tol Pejagan Ramai, Tanjakan Gentong Macet

#pelabuhanbakauheni #arusbalik #tolcikatama

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x