Kompas TV video vod

Anggota Pramuka Bagi Minyak Goreng Buatan Sendiri Kepada Para Pedagang dan Warga

Kompas.tv - 19 April 2022, 19:47 WIB
Penulis : Kharismaningtyas

PONOROGO, KOMPAS.TV - Untuk mengisi waktu ngabuburitnya, puluhan anggota pramuka di Ponorogo, Jawa Timur berbagi minyak goreng, sembako, dan takjil gratis untuk pengguna jalan serta pedagang kecil.

Minyak goreng kemasan yang dibagikan merupakan buatan sendiri dari para anggota pramuka tersebut.

Minyak goreng tersebut terbuat dari minyak kelapa.

Total sekitar 500 paket berisi sembako dan minyak goreng dibagikan gratis kepada warga.
selain beras dan takjil, para anggota pramuka juga menyiapkan ratusan botol minyak goreng buatan sendiri dari minyak kelapa.

Selain menyasar para pedagang kecil, para anggota pramuka juga membagikan paket gratis ini kepada ratusan pengguna jalan di sekitar Jl. Pramuka Ponorogo.

----

Jangan lewatkan streaming Kompas TV live 24 jam non stop di https://www.kompas.tv/live  agar kamu semua tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia.

Subscribe juga channel YouTube Kompas TV  di https://www.youtube.com/c/kompastv dan aktifkan lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru langsung. 




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x