Kompas TV regional sulawesi

KPU Makassar Gelar Rapat Koordinasi Jelang Kampanye

Kompas.tv - 27 November 2023, 16:48 WIB
Penulis : KompasTV Makassar

MAKASSAR, KOMPAS.TV - Komisi pemilihan umum Kota Makassar, menggelar rapat koordinasi kampanye pemilu 2024. Rapat membahas hal teknis menyangkut kampanye, juga mengenai pengenalan sistem informasi kampanye dan dana kampanye.

Rapat koordinasi kampanye dan pengenalan sistem informasi kampanye dan dana kampanye atau sikadeka ini digelar komisi pemilihan umum Kota Makassar, di salah satu hotel di Jalan Boulevard, Kota Makassar, Sulawesi Selatan.

Rapat kordinasi yang di ikuti perwakilan partai politik, d-p-d, bawaslu, hingga stake holder.

Dalam rapat KPU kembali menyosialisasikan daerah larangan berkampanye hingga teknis gelaran kampanye. Diharapkan tak ada lagi pelanggaran kampanya nantinya.

#kpumakassar

#pemilu2024

#kampanye

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x