Kompas TV regional berita daerah

Stop Wacana 3 Periode, Mantan Aktivis Buka Suara

Kompas.tv - 10 Januari 2023, 11:46 WIB
Penulis : KompasTV Dewata

DENPASAR, KOMPAS TV - Pernyataan tersebut disampaikan mantan aktivis mahasiswa era 80 sampai 90an, yang kini menjabat sebagai anggoga 6 BPK RI, Pius Lustrilanang, di sela-sela kegiatan kuliah umum dan bedah buku ALDERA "Potret Gerakan Politik Kaum Muda 1993-1999", di 2 kampus besar di Bali, Sabtu (7/1) pagi.

Pius menambahkan, meski 3 periode ini baru wacana, ia berharap wacana ini segera dihentikan, untuk mencegah kemungkinan buruk bangkitnya pemerintahan yang otoriter. Pemerintah saat ini harus fokus pada perbaikan ekonomi, pasca pandemi Covid-19.

Pada akhir perkuliahan Pius juga berharap, lahir mahasiswa-mahasiswa kritis dan berani untuk menjaga demokrasi di Indonesia.

 

 

 

 

 

 

 

 

#aldera   #piuslustrilanang   #wacana3periode

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x