Kompas TV regional berita daerah

Gubernur Sumatera Utara Panggil Pemko Medan Terkait Kerumunan di Kesawan

Kompas.tv - 20 April 2021, 18:14 WIB
Penulis : KompasTV Medan

MEDAN, KOMPAS.TV - Kesawan City Walk Medan menimbulkan kerumunan di tengah pandemi covid-19 saat ini.

Merespon hal tersebut, Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi, memanggil Pemerintah Kota Medan.

Pemanggilan dilakukan untuk membahas kerumunan yang terjadi di Kesawan City Walk.

Kawasan Kesawan City Walk menjadi salah satu program prioritas Wali Kota Medan, Bobby Nasution, yang akan dibenahi.

Dengan mengambil suasana kota tua, Pemerintah Kota Medan akan menggulirkan program yang bertajuk The Kitchen of Asia. (*)

#kesawan #kesawancitywalk #kitchenofasia #walikotamedan #bobbynasution #covid-19 #sumaterautara #sumut #medan #beritamedan #beritadaerah

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x