Kompas TV olahraga sepak bola

Terbaru! WNI Cerita Kemeriahan Pendukung Timnas Jelang Laga Australia Vs Indonesia di Stadion Sydney

Kompas.tv - 20 Maret 2025, 15:40 WIB
Penulis : Aditya Pramana

SYDNEY, KOMPAS.TV – Pendukung Timnas Indonesia telah tiba di Sydney Football Stadium untuk menyaksikan laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 melawan Australia pada Kamis, (20/3/2025).

Diaspora Indonesia di Australia, Okkie Fiandri, pun menceritakan suasana jelang laga tersebut.

Tampak pendukung Timnas Indonesia menyanyikan lagu jelang laga Australia vs Indonesia.

Baca Juga: Terbaru! Suporter Timnas Bentangkan Bendera Merah Putih, Bersiap 'Merahkan' Stadion Allianz

#timnasindonesia #kualifikasipialadunia2026 #kualifikasipialadunia2026zonaasia #indonesiavsaustralia 
 

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x