Kompas TV olahraga sepak bola

Terpaut 1 Poin, Pelatih Australia Tak Ingin Remehkan Timnas Indonesia

Kompas.tv - 20 Maret 2025, 04:16 WIB
Penulis : Aisha Amalia Putri

SYDNEY, KOMPAS.TV - Tekanan besar dirasakan oleh Timnas Australia menjelang laga kontra Indonesia dalam lanjutan kualifikasi grup Piala Dunia 2026 di Sydney, Kamis (20/03/2025). 

Menempati peringkat dua Grup C, The Socceroos tak ingin meremehkan kekuatan Timnas Indonesia mengingat Skuad Garuda terpaut satu poin, membuntuti Australia di posisi tiga.

Saat ini, Indonesia berada di posisi ketiga klasemen sementara di bawah Jepang dan Australia dengan koleksi enam poin.

Indonesia setidaknya membutuhkan tujuh poin untuk mengamankan posisi lolos langsung ke Piala Dunia 2026.

Baca Juga: Puji Shin Tae-yong, Kluivert: 5 Tahun Jadi Pelatih, Ia Melakukan Pekerjaan dengan Sangat Baik

#timnas #australia #pialadunia2026

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x