JAKARTA, KOMPAS.TV - Anggota Komisi 1 DPR Fraksi Golkar, Abraham Sridjaja mengatakan bahwa siapa pun yang mempekerjakan AK harus dijadikan tersangka.
Ia mengatakan bahwa siapa yang menjadi 'pintu masuk' salah satu pegawai Komdigi yang menjadi tersangka kasus judol tersebut harus dicari.
Sebelumnya, polisi menyebut bahwa pegawai Kemkomdigi 'tersangka' berinisial AK ini tidak pernah lolos dalam seleksi penerimaan calon tenaga pendukung teknis untuk sistem pemblokiran konten negatif dan judi online yang diadakan pada akhir tahun 2023.
#pegawaikomdigi #tersangka #judionline #dpr
Baca Juga: Fakta Baru di Sidang Guru Supriyani, Ahli Forensik: Luka Korban Bukan Disebabkan Sapu
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.