Kompas TV nasional humaniora

Update Instansi Paling Ramai Peminat di Seleksi CPNS 2024: Kemenkumham Tembus 490 Ribu Pendaftar!

Kompas.tv - 8 September 2024, 21:05 WIB
update-instansi-paling-ramai-peminat-di-seleksi-cpns-2024-kemenkumham-tembus-490-ribu-pendaftar
Foto ilustrasi. Peserta seleksi CPNS tengah mengikuti salah satu sesi tes CAT. Cek betul batas nilai passing grade untuk CPNS 2024. (Sumber: Kementerian PAN RB)
Penulis : Kiki Luqman | Editor : Vyara Lestari

Baca Juga: Peluang buat yang Belum Daftar! Cek Update Daftar Instansi Sepi Peminat di Seleksi CPNS 2024

Instansi daerah

1. Pemerintah Provinsi Daerah Khusus Ibu Kota Jakarta (Pemprov DKI Jakarta)

  • Formasi CPNS: 4.413
  • Jumlah pendaftar: 36.963 orang

2. Pemerintah Kabupaten Sijunjung

  • Formasi CPNS: 1.261
  • Jumah pendaftar: 27.198 orang

3. Pemerintah Provinsi Jawa Timur

  • Formasi CPNS: 2.314
  • Jumlah pendaftar: 26.856 orang

4. Pemerintah Aceh

  • Formasi CPNS: 681
  • Jumlah pendaftar: 22.747 orang

5. Pemerintah Provinsi Jawa Barat

  • Formasi CPNS: 899
  • Jumlah pendaftar: 21.711 orang

6. Pemerintah Provinsi Sulawesi Tenggara

  • Formasi CPNS: 1.509
  • Jumlah pendaftar: 20.756 orang

7. Pemerintah Kabupaten Luwu Timur

  • Formasi CPNS: 934
  • Jumlah pendaftar: 19.302 orang

8. Pemerintah Kabupaten Tangerang

  • Formasi CPNS: 500
  • Jumlah pendaftar: 18.558 orang

9. Pemerintah Kota Surabaya

  • Formasi CPNS: 680
  • Jumlah pendaftar: 15.609 orang

10. Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT)

  • Formasi CPNS: 2.571
  • Jumlah pendaftar: 15.351 orang

BKN juga mengingatkan calon peserta untuk segera menyelesaikan proses submit sebelum batas waktu yang ditentukan dan selalu membaca petunjuk serta pengumuman instansi secara teliti.

Hindari melakukan submit atau resume di menit-menit terakhir untuk menghindari kendala teknis.

Baca Juga: Hati-Hati, Jangan Lakukan 4 Hal Ini, Bisa Bikin Pelamar Seleksi CPNS 2024 Dinyatakan TMS


 

 




Sumber : Kompas TV




BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x