KOMPASTV - Para pemudik terpaksa berhenti di sebuah pos pantau polisi dan tim PT. Jasa Marga, hanya untuk pergi ke toilet setelah tertahan di atas jalan layang Sheikh Mohammed Bin Zayed (MBZ) selama berjam-jam. Selain itu, minimnya rest area di jalan tol membuat para pemudik berhenti di bahu jalan untuk sekadar beristirahat setelah menyetir.
Apakah para pemudik merasa nyaman? Bagaimana pemerintah melihat fenomena ini? Selengkapnya hanya di program "Catatan Jurnalis: Pulang Kampung, Melepas Rindu". Tayang Kamis, 12 Mei pukul 20.30 WIB di KompasTV, Independen Terpercaya.
#MudikLebaran2022 #CeritaMudik #CatatanJurnalis
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.