JAKARTA, KOMPAS.TV - Libur nasional tahun baru 2025 pada 1 Januari telah dilewati, namun pada bulan ini masih ada libur panjang yang menanti.
Berdasarkan Surat Keputusan Bersama (SKB) 3 Menteri, ada 3 hari libur nasional dan 1 cuti bersama Januari 2025.
Hari libur nasional diawali dengan perayaan Tahun Baru pada 1 Januari 2025, yang jatuh pada hari Rabu.
Pada akhir Januari 2025 akan ada libur 5 hari berturut-turut bagi mereka yang menjadikan Sabtu dan Minggu sebagai hari libur akhir pekan.
Serta libur 4 hari berturut-turut bagi mereka yang hanya menjadikan Minggu sebagai hari libur akhir pekan.
Baca Juga: Link Pengumuman Hasil PPPK 2024 Kemenag Tahap I, Ini Syarat Dokumen Pengisian DRH NI
Libur panjang Januari 2025 ini bisa dimanfaatkan oleh karyawan. Berikut jadwalnya
Jadwal Libur Panjang Januari 2025
Berikut daftar lengkap hari libur nasional 2025:
Baca Juga: SIM Mati 25, 26 Desember, 1 Januari? Polda Metro Beri Dispensasi Perpanjangan sampai 3 Januari 2025
Sementara daftar lengkap hari cuti bersama 2025 yaitu:
Kalender Januari 2025 dalam format PDF dapat diunduh melalui link ini.
Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.