Kompas TV internasional kompas dunia

Presiden Rusia Vladimir Putin Puji Kemenangan Trump di Pilpres AS

Kompas.tv - 9 November 2024, 16:43 WIB
Penulis : Yuilyana

JAKARTA, KOMPASTV - Presiden Rusia Vladimir Putin mengucapkan selamat kepada Donald Trump atas kemenangan pemilunya.

Putin menggambarkan Trump sebagai pria pemberani.

“Menurut pendapat saya, dia berperilaku sangat benar, berani, seperti pria sejati,”  kata Putin dilansir dari Reuters.

Putin mengatakan bahwa pernyataan Trump bahwa ia dapat mengakhiri perang Ukraina  patut dipertimbangkan.

“Apa yang dikatakan mengenai keinginan memulihkan hubungan dengan Rusia, untuk mengakhiri krisis Ukraina, menurut saya setidaknya patut mendapat perhatian,” kata Putin.

Video Editor: Joshua

#putin #trump #pilpresas

Baca Juga: Poin-Poin Arahan Presiden Prabowo ke Menteri Kabinet Merah Putih - PARASOT

 

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x