2. Niat zakat fitrah untuk istri
“Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk istriku, fardu karena Allah Ta’ala.”
3. Niat zakat fitrah untuk anak laki-laki
…
“Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk anak laki-lakiku…. (sebutkan nama), fardu karena Allah Ta‘ala.”
Baca Juga: Konsumsi Makanan Bergizi di Bulan Ramadhan dengan 4J, Apa Itu?
3. Niat zakat fitrah untuk anak perempuan
…
“Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk anak perempuanku…. (sebutkan nama), fardu karena Allah Ta‘âlâ.”
4. Niat zakat fitrah untuk diri sendiri dan keluarga.
“Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk diriku dan seluruh orang yang nafkahnya menjadi tanggunganku, fardu karena Allah Ta‘ala.”
5. Niat zakat fitrah untuk orang yang diwakilkan.
(..…)
“Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk… (sebutkan nama spesifik), fardu karena Allah Ta‘âlâ.”
Artikel karya Hengki Ferdiansyah ini merupakan kolaborasi dengan Islami.co. Untuk melihat tulisan asli, silakan klik tautan berikut ini.
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.