JAKARTA, KOMPAS.TV - Bicara soal program makan bergizi gratis tidak hanya soal anggaran, tapi juga perlu memikirkan skema, distribusi, kebijakan, dan banyak hal lainnya.
Beberapa negara lain sudah menerapakan program makan siang gratis, seperti Finlandia, Brazil, Estonia, India, Swedia, Jepang. Namun ada juga negara yang gagal menerapkan program makan siang seperti Amerika Serikat.
Perlu adanya kajian bagi Indonesia untuk menerapkan program makan bergizi ini sebelum program berjalan di tahun 2025 mendatang.
Saksikan selengkapnya di Ni Luh Vodcast berikut ini: https://youtu.be/xWA84EY61Jk
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.