JAKARTA, KOMPAS.TV - PLT Menpora, Muhadjir Effendy, meminta semua pihak untuk tidak bersedih terlalu lama setelah FIFA membatalkan Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U20.
Muhadjir mengingatkan, masih banyak agenda olahraga yang akan dihadapi Indonesia.
Salah satunya, SEA Games di Kamboja.
Baca Juga: Tolak Israel di Piala Dunia, Wagub Bali Akan Perbanyak Ajang Olahraga untuk Tingkatkan Pariwisata
Sebelumnya, Federasi Sepak Bola Internasional (FIFA) resmi mencopot status Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20.
Pernyataan dicopotnya Indonesia dari tuan rumah Piala Dunia U-20 ditampilkan FIFA di laman resminya.
Baca Juga: Kemitraan Strategis Indonesia–Filipina Bangun Ekosistem Kendaraan Listrik Berkelanjutan di ASEAN
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.