Kompas TV video vod

Puluhan Pencari Kerja Pingsan karena Berdesakan di Job Fair Kota Batam

Kompas.tv - 8 November 2022, 07:40 WIB
Penulis : Natasha Ancely

BATAM, KOMPAS.TV - Puluhan orang pencari kerja pingsan saat berdesakan di bursa kerja Kota Batam 2022. Hal ini membuat acara tersebut dihentikan sementara.

Antusiame yang tinggi megakibatkan penumpukan orang sudah terjadi sejak pagi hari.

Baca Juga: 5 Cara Bertahan Hidup Saat Berdesakan, Terjebak di Kerumunan Massa

Terjadinya penumpukan karena keterlambatan pembukaan meja pendaftaran oleh panitia.

Puluhan pencari kerja yang terlalu lama mengantre akhirnya kelelahan dan pingsan.

Saat ini, Pemerintah Kota Batam melakukan rapat evaluasi, jika dinilai semakin berisiko, bursa kerja Batam 2022 akan dihentikan.

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x