Kompas TV regional jabodetabek

Diduga Korsleting, Sebuah Mobil Terbakar di Ciracas

Kompas.tv - 29 Oktober 2024, 00:51 WIB
Penulis : Pompe Sinulingga

KOMPAS.TV - Diduga korsleting, sebuah mobil terbakar di Jalan Lingkar Luar Taman Mini, Ciracas, Jakarta Timur.

Sempat terdengar suara ledakan yang diduga berasal dari area tabung penyimpanan bahan bakar.

Menurut pemilik mobil, asap mulai timbul setelah lampu kabut pada mobil dinyalakan.

Akibat kejadian ini, lalu lintas dari arah Pasar Rebo menuju Cipayung sempat mengalami kemacetan.

Tak ada korban jiwa dalam insiden ini.

#mobil #kebakaran

Baca Juga: Momen Menarik di Retret hingga Kata Pengamat soal Pembekalan Kabinet Merah Putih di Akmil Magelang

 




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x