BANTEN,KOMPAS.TV - Panglima Kostrad (Pangkostrad) Letjen TNI Maruli Simanjuntak, meresmikan daerah latihan brigif mekanis 14 Mandala Yudha, sekaligus memantau progres pembangunan daerah latihan yang berada di Desa Mekarsari, Kecamatan Sajira, Kabupaten Lebak, Banten.
Peresmianpun dilanjut dengan penanaman pohon bersama para jajaran, pada program penghijauan kostrad. TNI Maruli Simanjuntak pun menyampaikan untuk dapat melestarikan hutan Indonesia, agar cadangan air tetap nengalir meskipun dalam kondisi kemarau.
Harapannya pada detiap daerah latihan TNI khususnya Kostrad, akan selalu dihijaukan dengan penanaman pohon keras dan pohon berbuah, untuk menjaga dan melestarikan fauna.
Sahabat Kompas TV Sukabumi! Jangan lupa like, comment, dan subscribe channel YouTube Kompas TV Sukabumi, juga aktifkan lonceng notifikasi agar tidak ketinggalan update mengenai isu-isu terkini di Indonesia.
Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam non stop di https://www.kompas.tv/live.
Sosial Media Kompas TV Sukabumi:
YouTube : https://www.youtube.com/c/KompasTVSukabumi/videos
Instagram : https://www.instagram.com/kompastvsukabumi
Facebook : https://www.facebook.com/redaksikompastvsukabumi
Twitter : @ktvsukabumi
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.