Kompas TV regional berita daerah

Polisi Tangkap Empat Pelaku Pengeroyokan

Kompas.tv - 26 September 2022, 14:26 WIB
Penulis : KompasTV Makassar

MAKASSAR, KOMPAS.TV - Kepolisian polsek rappocini menangkap empat pelaku pengeroyokan terhadap seorang pria di makassar sulawesi selatan yang mengakibatkan korban meninggal dunia    

Setelah ditangkap empat pelaku kemudian dipertemukan dengan kedua orang tua korban di kantor polisi keempat pelaku mengaku menyesal telah melakukan tindakan pengeroyokan yang membuat korban meninggal dunia.

Korban diketahui menjadi korban pengeroyokan di jalan faisal makassar beberapa waktu lalu lantaran diteriaki begal oleh rekannya sendiri setelah dikeroyok dan dianiaya korban dibawa ke rumah sakit namun kondisi korban sudah tidak bernyawa.


#penangkapan
#pelakupengeroyokan
#polsekrappocini




Sumber : Kompas TV Makassar



BERITA LAINNYA


Jawa Timur

Polisi Bekuk Sindikat Curanmor

24 Desember 2024, 20:17 WIB

FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x