Kompas TV nasional hukum

Kasus Penembakan 3 Polisi di Lampung, 2 Anggota TNI Belum Ditetapkan Jadi Tersangka

Kompas.tv - 20 Maret 2025, 12:32 WIB
Penulis : Pompe Sinulingga

KOMPAS.TV - Kapolri dan Panglima TNI sepakat untuk melakukan investigasi bersama terkait insiden penembakan tiga anggota kepolisian dalam kasus penggerebekan judi sabung ayam di Way Kanan, Lampung.

Meski demikian, hingga kini dua anggota TNI yang diduga terlibat dalam insiden penembakan tersebut belum ditetapkan sebagai tersangka.

Sementara itu, pihak kepolisian telah menetapkan satu orang warga sipil sebagai tersangka dalam kasus perjudian yang menjadi pemicu insiden ini.

#penembakanpolisi #lampung

Baca Juga: Momen Mahasiswa Debat dengan Menteri Hukum Supratman soal RUU TNI

 

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x