JAKARTA, KOMPAS.TV - Chawan Mushi adalah telur kukus ala Jepang yang dikukus langsung pada gelas tanah liat.
Tekstur chawan mushi sangat lembut, sehingga sering dijadikan MPASI bayi. Namun Chawan Mushi tentunya juga lezat untuk orang dewasa. Termasuk bisa menjadi salah satu alternatif kuliner untuk buka puasa di bulan Ramadan sore nanti.
Cara membuat sajian ini sangat mudah dan bisa disesuaikan dengan bahan di rumah. Berikut resep Chawan Mushi dari Sajian Sedap.
Baca Juga: Pengamat Politik, Ikrar Nusa Bakti Angkat Bicara soal MK Panggil 4 Menteri Jokowi
Bahan:
Baca Juga: Begini Respon Risma soal Dirinya Segera Dipanggil MK di Sidang Hasil Pilpres
Cara membuat Chawan Mushi:
Sumber : Sajian Sedap
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.