Kompas TV entertainment lifestyle

Mahasiswa Baru Simak Ini! 10 Profesi Menjanjikan 5 Tahun Mendatang, Cek Sekarang!

Kompas.tv - 30 Juli 2021, 07:10 WIB
mahasiswa-baru-simak-ini-10-profesi-menjanjikan-5-tahun-mendatang-cek-sekarang
Ilustrasi bekerja dari kantor (Sumber: dok. Freepik/Pressfoto via Kompas.com)
Penulis : Dian Septina | Editor : Hariyanto Kurniawan

JAKARTA, KOMPAS.TV - Pandemi Covid-19 turut memengaruhi berbagai bidang pekerjaan yang di masa mendatang. 

World Economic Forum (WEF) meluncurkan sebuah laporan mengenai prediksi pekerjaan apa saja yang paling banyak dicari.

Menurut prediksi WEF, tahun 2025 nanti diperkirakan manusia dan mesin akan bekerja secara berdampingan untuk menyelesaikan 85 juta peluang kerja yang ada.

Terlepas dari tantangannya, ekonom Klaus Schwab, pendiri dan ketua eksekutif WEF, mengajak kita optimistis tentang masa depan pekerjaan. 

Menurut Klaus Schwan, disrupsi teknologi juga dapat memberikan kunci untuk membantu kita mempelajari keterampilan baru.

Baca Juga: TikTok Resume, Fitur Melamar Pekerjaan Pakai Video

Berdasarkan laporan Future of Jobs Survey 2020 oleh World Economic Forum, ada 10 profesi yang diprediksi menjanjikan pada tahun 2025:

1. Data analyst dan data scientist

2. Artificial intelligence (AI) and machine learning specialist

3. Big Data Specialist




Sumber : Kompas.com




BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x