> >

Steam hingga Dota Diblokir Kominfo dan Tak Bisa Diakses, Sandiaga Uno: Hanya Pemblokiran Sementara

Internet | 30 Juli 2022, 11:48 WIB
Menparekraf Sandiaga Uno menanggapi pemblokiran sejumlah platform game, termasuk Steam hingga Dota. (Sumber: Dok. Kemenparekraf)

Sandiaga Uno menjelaskan bahwa pemblokiran ini ikut menjadi perhatiannya karena Game menjadi salah satu subsektor ekonomi kreatif yang telah membuka lapangan kerja.

Oleh karenanya, akan sangat disayangkan, apabila platform tersebut benar-benar diblokir dan tidak dapat diakses di Tanah Air.

Untuk membuka pemblokiran, platform yang bersangkutan dapat melengkapi pendaftaran PSE melalui Online Single Submission-Risk Based Approach (OSS-RSA).

Penulis : Fiqih Rahmawati Editor : Gading-Persada

Sumber : Kompas TV


TERBARU