> >

Empat Jenis Makanan yang Mampu Memicu Penyakit Kolestrol

Kesehatan | 3 Januari 2023, 06:50 WIB
Ilustrasi daging babi. (Sumber: Pixabay)

Hidangan ini juga mengandung banyak gula dan lemak jenuh yang menyebabkan kadar kolesterol tinggi dalam tubuh.

Klodas mengatakan, cara terbaik untuk menjaga kesehatan jantung adalah dengan menjauhi makanan pemicu kolesterol tinggi tersebut.

Dia menyarankan lebih baik memilih makanan dengan protein tanpa lemak dari ikan.

Sedangkan untuk makanan yang dipanggang, cara terbaik adalah memanggangnya di rumah dan mengontrol jumlah lemak dan gula yang digunakan.

Baca Juga: Menkes: PeduliLindungi Dikembangkan Seiring Pencabutan PPKM, Bakal Jadi Bank Data Kesehatan Individu

 

Penulis : Kiki Luqman Editor : Hariyanto-Kurniawan

Sumber : Antara


TERBARU