> >

Agum Gumelar Minta Iwan Bule Tak Mundur sebagai Ketua Umum PSSI

Peristiwa | 11 Oktober 2022, 05:32 WIB
Eks Ketua Umum (Ketum) PSSI periode 1999-2003 Agum Gumelar meminta Mochamad Iriawan alias Iwan Bule untuk tidak mundur sebagai Ketum PSSI.. (Sumber: Kompas.com)

"Kompetisi itu jantungnya sepak bola. Kompetisi yang baik akan menghasilkan tim nasional yang baik pula," tambahnya. 

Tragedi Kanjuruhan yang terjadi tepat usai laga pekan 11 Liga 1 2022-23 antara Arema vs Persebaya, Sabtu (1/10/2022) menewaskan 131 orang.

Untuk sementara, Polri sudah menetapkan total 6 tersangka dari tragedi nahas ini. Salah satunya adalah Direktur Utama PT Liga Indonesia Baru (LIB) Akhmad Hadian Lukita. 

Baca Juga: Polri: Belum Ada Jurnal Ilmiah yang Sebut Gas Air Mata Mengakibatkan Orang Meninggal Dunia

 

Penulis : Gilang Romadhan Editor : Iman-Firdaus

Sumber : Kompas TV/pssi.org


TERBARU