> >

Pengamat Keamanan Siber Sebut UU Perlindungan Data Pribadi Bisa Berdampak Positif Bagi Masyarakat

Peristiwa | 22 September 2022, 12:24 WIB
Pakar Keamanan Siber Alfons Tanujaya mengatakan, masalah utama dari peristiwa kebocoran data belakangan ini ialah pengelolaan data yang buruk oleh pemerintah, Rabu (14/9/2022) di Sapa Indonesia Malam, KOMPAS TV. (Sumber: Tangkapan layar KOMPAS TV)

Ia mencotohkan kebocoran data 1,3 miliar sim card yang bocor, kata Alfons seharusnya Kominfo punya kendali atas prosesor data terbsebut.

"Contohnya seperti kasus itu, seharusnya kominfo punya kendali atas data itu, tapi kenyataannya malah pihak lain yang mengurusi data tersebut. Harapannya dengan adanya PDP ini, kasus serupa tidak terulang lagi," jelas Alfons.

Baca Juga: RUU PDP Disahkan: Korporasi yang Salahgunakan Data Pribadi Bisa Dibubarkan, Keuntungan Bisa Dirampas

Penulis : Kiki Luqman Editor : Iman-Firdaus

Sumber : Kompas TV


TERBARU