Dedi Mulyadi Jadi Salah Satu Penerima Satyalancana Kebudayaan di Peringatan Hari Guru Nasional 2021
Budaya | 25 November 2021, 11:17 WIBSementara itu, Raden Sani Wijaya Nata Kusumah atau yang biasa disapa Uyut Sani memperoleh penghargaan tersebut lantaran berjasa mendirikan perguruan pencak silat.
Tak hanya itu, Uyut Sani pun turut andil dalam pengembangan dan pelestarian budaya bangsa lewat pendirian lingkung seni pajajaran yang telah tersebar di sejumlah tempat.
Tak tanggung-tanggung, jumlah lingkung seni pajajaran Uyut Sani telah mencapai 20 cabang di Nusantara dan dua lainnya di mancanegara.
Dengan itu semua, Uyut Sani mampu mengembangkan budi pekerti dan nilai-nilai luhur budaya bangsa.
Penulis : Aryo Sumbogo Editor : Fadhilah
Sumber : Kompas TV