Organisasi HAM Sebut Israel Pakai Robot Bom Bunuh Diri di Gaza: Pelanggaran Hukum Internasional
Kompas dunia | 15 Oktober 2024, 18:10 WIB"Mereka yang selamat dari pembunuhan langsung dan pengeboman masih terancam tewas karena kelaparan atau kehausan karena pasukan Israel mencegah bantuan apa pun memasuki utara Gaza dan menghancurkan serta membakar pabrik roti di daerah tersebut, juga menghancurkan sumur-sumur yang tersisa," kata Euro-Med.
Baca Juga: Tolak Permintaan Israel, Dewan Keamanan PBB Tegaskan Pasukan UNIFIL Tetap Berada di Posisi
Penulis : Ikhsan Abdul Hakim Editor : Edy-A.-Putra
Sumber : Kompas TV, TRT World