Menlu Retno Ungkap 25-26 WNI Telah Dievakuasi dari Lebanon: Ada yang Memilih untuk Tinggal
Kompas dunia | 3 Oktober 2024, 17:04 WIBSebelumnya, KBRI Beirut melaporkan terdapat 115 WNI yang masih berada di Lebanon per 25 September 2024. Sebagian besar WNI di Lebanon adalah pelajar atau warga yang menikah dengan penduduk setempat.
Israel sendiri mengirim serangan udara intens ke Lebanon mulai 23 September lalu dan mengirim serangan darat pada pekan ini. Lebih dari 1.000 orang terbunuh akibat serangan Israel ke Lebanon sejauh ini.
Baca Juga: Pertempuran Sengit Israel dan Hizbullah di Lebanon, 8 Tentara Zionis Tewas Termasuk Komandan
Penulis : Ikhsan Abdul Hakim Editor : Gading-Persada
Sumber : Kompas TV