PBB: Serangan Israel ke Rafah Bisa Berujung Pembantaian
Kompas dunia | 14 Februari 2024, 17:25 WIBPernyataan Griffiths muncul di sela-sela negosiasi antara Israel dan Hamas di Kairo terkait perang di Gaza.
Baca Juga: Sebut Netanyahu Ingin Semua Sandera Israel Mati, Jurnalis Ini Dihukum
Sebelumnya, Perdana Menteri (PM) Israel Benjamin Netanyahu telah telah berjanji meneruskan serangan ke Rafah untuk mengalahkan Hamas.
Sedangkan Juru Bicara Sekjen PBB Stephane Dujarric menegaskan PBB tak menerima rencana evauasi warga sipil Rafah dari Israel. Mereka juga menegaskan tak akan berpartisipasi dalam upaya evakuasi paksa.
Penulis : Haryo Jati Editor : Vyara-Lestari
Sumber : BBC